Rabu, 12 Februari 2025

Musyawarah Desa terkait penentuan Sistem Pemilihan Kepala Desa Pengganti Antar Waktu periodeĀ 2021-2029 Yang dilaksanakan di Ruang Pertemuan Kantor Desa Pagarawan Dengan Menghadirkan Berbagai Kalangan Masyarakat Untuk memberikan Masukkan terkait Keberlangsungan Sistem Pemilihan Kepala Desa Yang akan dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Pagarawan